Modul & Diktat ini dapat digunakan sebagai materi perkuliahan untuk mahasiswa program studi Teknik Informatika STT Pelita Bangsa yang disusun dari beberapa pustaka yang relevan yang berhubungan dengan mata kuliah ini. Diharapkan dengan adanya Modul & Diktat kuliah ini, dapat meningkatkan kualitas pembelajaran khususnya pada mata kuliah terkait pada prodi Tenki Informatika STT Pelita Bangsa. Modul & Diktat kuliah ini jauh dari kesempurnaan, oleh karena itu sarana perbaikan sangat kami harapkan